Proyektor Masa Depan Siap Pensiunkan Alat Tulis Untuk Presentasi

Pernah menonton film Minority Report? Jika iya, tentu Anda ingat sebuah adegan ketika Tom Cruise sedang mengoperasikan komputer virtual hanya dengan menggerak-gerakan tangannya. Teknologi futuristik itu kini telah hadir di Indonesia dalam bentuk sebuah proyektor mini.

Memang, proyektor ini belum bisa disamakan sepenuhnya dengan teknologi yang ada di film besutan Steven Spielberg tersebut. Namun, konsep yang coba diusung, bisa dibilang hampir mirip.

“Anda bisa langsung mengklik, menulis, maupun merekam tulisan tangan secara virtual, langsung di dinding layar datar yang terkena sorotan sinar proyektor saat presentasi. Cara ini sangat interaktif dan futuristik.

Laptop Murah Untuk Pendidikan, Hanya Rp 335.000

Dunia pendidikan saat ini sudah banyak menggunakan buku-buku digital sebagai pengganti buku-buku cetak. Telah mulai berkembang juga pemanfaat elearning , pelatihan atau pembelajaran online sebagai pengganti atau pelengkap kelas tatap muka. Dengan perkembangan tersebut maka jika ada perangkat pembaca buku-buku digital yang berharga murah,  apalagi kemampuannya lebih dari sekedar ebook reader dan dapat digunakan untuk … Read more

Pendidikan Berbasis ICT Sebagai Strategi Meningkatkan Kualitas Hidup

Visi utama  dari Sekolah Online Visikata adalah mampu membangun pendidikan dan pelatihan yang berkualitas berbasis ICT. Bagi mereka yang tinggal di daerah atau dimanapun dapat memilih guru yang berkualitas, dimana guru tersebut   tidak harus tinggal di kota yang sama. Jika mereka harus hadir di kota tempat pengajar berada dan sebaliknya maka dibutuhkan biaya transportasi … Read more

Merry Magdalena

Merry Magdalena adalah mantan jurnalis desk Teknologi Informasi dan Iptek di Sinar Harapan. Ia sempat memenangkan sejumlah penulisan jurnalistik bidang Iptek, Lingkungan dan TI. Di sela kesibukan sebagai jurnalis, Merry juga masih menekuni hobi menulis buku dan berorganisasi di dunia maya. Ia adalah moderator milis Technomedia yang membernya sejumlah pakar TI, pengamat Iptek, jurnalis, bahkan … Read more